Cara Membuat Laptop Tidak Sleep Ketika LCD Ditutup
Pada postingan kali ini saya akan membahas tentang bagaimana Cara Membuat Laptop Tidak Sleep Ketika LCD Ditutup, dengan ini saat laptop anda ditutup maka apa yang akan terjadi? Secara default laptop tersebut akan melakukan "Sleep", namun kita sekarang bisa merubahnya, saat laptop anda ditutup maka tidak akan melakukan apa-apa selain LCD tersebut mati, saat laptop anda dibuka kembali maka akan seperti saat anda sebelum melakukan penutupan laptop.
Berikut langkah-langkah :
Pergi ke "Control Panel", Pilih "System and Security"
Pilih "Power Option"
Pilih "Choose what closing the lid does"
Secara default maka akan seperti ini
Di menu "When I close the lid" pilih "Do nothing" ke dua-duanya, pilih "Save changes"
Selesai.
Lihat perbedaanya, saat laptop anda ditutup dan dibuka kembali maka tidak terjadi apa-apa.
Selamat mencoba dan semoga bermanfaat !!!
Thanks for infonya gan
BalasHapus